Ayam Kukus Tomat
Bahan:
- 250 gr fillet dada ayam, cuci bersih, potong dadu
- 1 bh tomat, potong dadu
- 2 sdm jagung manis pipil
- 1/2 bh bawang bombay, potong dadu
- 1 siung bawang putih, cincang
- Garam dan merica secukupnya
- 50 ml Air kaldu
Cara membuat:
- Campur semua bahan, aduk rata. Tuang ke dalam wadah tahan panas. Tutup wadah dengan kertas alufoil.
- Kukus selama 20 menit
0 comments